Tips Bisnis Jual Bibit Tanaman Laris Manis

Jual bibit tanaman, Sumber: dekoruma.blog

“Per bulan bisa 10 sampai 100 juta,” begitulah kata Kang Iip, Sarjana Pertanian yang sukses berbisnis jual bibit tanaman dalam video di kanal YouTube Kang Arif Channel. Di lain channel, BETA TV, Rudy yang memulai usaha bibit tanaman dari nol bisa sukses menjalankan usaha ini.  Artinya, peluang kesuksesan tidak melulu harus punya gelar ataupun usia … Baca Selengkapnya

Merintis Usaha Toko Pertanian, Apa yang Perlu Dipersiapkan?

Toko produk tani, Sumber: belanjatani.com

Merintis usaha toko pertanian memang bukanlah hal yang sederhana. Hanya saja, perlu diketahui, di Indonesia, pertanian menjadi sektor yang sangat vital. Artinya, telah menjadi kebutuhan primer masyarakat. Itulah kenapa toko pertanian menjadi bisnis yang cukup menjanjikan. Untuk memulainya, tidak begitu saja tanpa adanya persiapan. Ada banyak hal yang perlu perlu dipersiapkan agar toko pertanian bisa … Baca Selengkapnya

Strategi Pemasaran Produk Pertanian yang Efektif, Seperti Apa?

Pemasaran produk, Sumber: kompas.com

Dalam upaya pemasaran produk pertanian, strategi yang tepat mutlak diperlukan. Tujuannya jelas, agar produk yang dipasarkan dapat laku terjual. Serta, dapat menjangkau lebih banyak target konsumen. Namun, dari strategi pemasaran yang ada, tidak semua efektif digunakan. Artinya, hanya beberapa strategi pemasaran saja yang efektif digunakan untuk produk pertanian. Itulah kenapa sebagai pebisnis produk pertanian penting … Baca Selengkapnya

Sistem Penjualan Konsinyasi, Cocok untuk Memulai Bisnis Pupuk?

Bisnis pupuk, Sumber: kompas.com

Pangsa pasar yang luas serta kebutuhan pasar yang tinggi membuat pupuk menjadi komoditas bisnis yang cukup seksi. Tidak mengherankan jika cukup banyak kalangan yang memulai bisnis ini. Tentu, Anda pun termasuk salah satu pihak yang bisa turut dalam arus bisnis ini, termasuk menjalankannya dengan sistem penjualan konsinyasi. Pernah mendengar tentang sistem penjualan konsinyasi ini sebelumnya? … Baca Selengkapnya

Menyimak Peluang Besar Bisnis Pupuk Organik Cair

Bisnis pupuk organik cair, Sumber: futurecdn.net

Selama manusia masih membutuhkan makan, bisnis pertanian masih akan terus berkembang, termasuk bisnis pupuk organik cair. Pilihan jenis bisnis ini dianggap memiliki peluang yang cukup menjanjikan untuk jangka panjang. Sebelumnya, perlu Anda ketahui bahwa peluang usaha merupakan hal yang berharga bagi pebisnis, karena di situlah tercipta usaha pertanian baru yang menjanjikan. Bagi pemula, terkadang hal … Baca Selengkapnya

Bisnis Pupuk Pertanian, Bagaimana Peluangnya?

Bisnis pupuk pertanian, Sumber: gunungkidulkab.go.id

Pertumbuhan ekonomi di sektor pertanian semakin menunjukan perkembangan yang baik, salah satunya pada bisnis pupuk pertanian. Di mana ide bisnis ini juga mulai digeluti generasi muda. Bahkan, tidak sedikit dari mereka yang berhasil, dan menjadikan usaha ini sebagai investasi jangka panjang. Artinya, setiap orang bahkan yang minim pengalaman pun tetap memiliki kesempatan sukses di bidang … Baca Selengkapnya